Calon Peserta Didik Baru wajib mengumpulkan Berkas Daftar Ulang Online dan mengumpulkan Berkas Daftar Ulang Manual untuk di Verifikasi – Validasi keaslianya tanggal 21 – 30 juni 2021 (Pk. 08.00 – 14.00) tempat di aula SMA Negeri 2 Pare.
Jika Calon peserta didik tidak mengumpulkan / menyerahkan bberkas daftar ulang sampai dengan batas akhir yaitu 30 juni 2021 pk. 14.00 WIB maka calon peserta didik di nyatakan gugur haknya sebagai peserta didik baru SMA Negeri 2 Pare tahun pelajaran 2021/2022.